Kamis, 10 November 2022
Sekretariat DPRD Kota Kendari menggelar rapat kerja dengan Agenda rencana kerja DPRD Kota Kendari dan rencana Kerja Sekretariat DPRD Kota Kendari di ruang Aspirasi.
Rapat kerja ini Dipimpin langsung Sekwan Kota Kendari, Adriana Musaruddin dan dihadiri pejabat Fungsional lingkup sekreariat DPRD Kota Kendari diantaranya Kabag Umum, Daeng Pasorong, Kabag Hukum dan Persidangan, H. Sugianto dan Kabag Keuangan, H. Abdul Jamil serta Kasubag Hukum, Gunawan Dj, Kasubag Aspirasi, Muh. Zul Arsam, Kasubag Perundang – undangan dan Risalah, La Ode Ari serta staf ahli pimpinan DPRD Kota Kendari, Asis.