Rapat Kerja Pimpinan dan Anggota Komisi II Bersama Bapenda Kota Kendari

Senin, 25 Juli 2022
Komisi II DPRD Kota Kendari menggelar rapat kerja bersama pimpinan diruang rapat Komisi II Sekretariat DPRD Kota kendari.
Rapat dipimpin langsung Ketua Komisi II DPRD Kota Kendari, Riski Brilian Pagala, didampingi Wakil Ketua Komisi II, Sahabuddin, dan Sekretaris Komisi II, M. Syaifullah Usman beserta anggota Komisi II anggota DPRD Kota Kendari lainnya yakni, Hj. Rostina Tarimana, Apriliani Puspitawati, dan Amiruddin Rapat kerja Juga mengundang Kepala Bapenda Kota Kendari.